Sukses

Top 3 Berita Hari Ini: Serba-serbi Bus Tingkat Mewah Wonogiri

Membedah spesifikasi bus mewah Jakarta-Wonogiri masuk dalam tiga artikel yang paling disorot pembaca setia Liputan6.com.

Liputan6.com, Jakarta Membedah spesifikasi bus mewah Jakarta-Wonogiri masuk dalam tiga artikel yang paling disorot pembaca setia Liputan6.com.

Di samping itu, lima motor terbuas yang diproduksi tahun ini dan harga tiket bus mewah PO Putera Mulya tak luput dari perhatian. Berikut top 3 artikel otomotif:

1. Membedah Spesifikasi Bus Tingkat Mewah Milik PO Putera Mulya

PO Putera Mulya akan mengoperasikan bus tingkat Scania K410IB untuk melakoni rute Jakarta-Solo-Wonogiri pada 25 Desember nanti. Sebagai bus tingkat pertama yang melayani rute jarak jauh di Pulau Jawa, lantas apa fasilitas yang disediakan?

PO Putera Mulya mengklaim bahwa dua bus tingkat miliknya itu bisa dikategorikan mewah. Ya, Sasis bus Scania ini menggunakan tipe maxibus dengan tiga sumbu roda. Sehingga, bus tingkat ini menyediakan dua kelas, yakni First Executive Class dan Elegant Class.

Selengkapnya, klik di sini.

2. Inilah Lima Motor Terganas yang Lahir di 2016

Tahun 2016 menjadi waktu momentum lahirnya sejumlah sejumlah motor hebat. Para produsen saling klaim menggunakan teknologi terbaru untuk membuat si kuda besi tersebut mampu berlari kencang.

Dilansir Visordown, yang ditulis Minggu (24/12/2016) merangkum sejumlah sepeda motor paling tangguh yang pernah diproduksi di 2016.

Selengkapnya, klik di sini.

3. Inilah Bus Tingkat Mewah Rute Jakarta-Wonogiri

Perusahaan Otobus (PO) Putera Mulya yang beroperasi di bawah PT Putera Mulya Sejahtera akan mengoperasikan bus tingkat mewah untuk rute jarak jauh di Pulau Jawa.

Bus tingkat berbasis Scania K410IB Opticruise itu akan resmi beroperasi pada 25 Desember dan melayani rute Jakarta-Solo-Wonogiri.

Selengkapnya, klik di sini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini